Senin, 14 Februari 2011

Model RPP Eksplorasi, Elaborasi, dan Konfirmasi, serta Pendidikan Karakter

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : SMP

Mata Pelajaran : ………………………….

Kelas / Semester : ………………………….

Alokasi Waktu : ……………………

A. Standar Kompetensi

1. Memahami dialog interaktif pada tayangan televisi / siaran radio

B. Kompetensi Dasar

1.1 Menyimpulkan isi dialog interaktif beberapa narasumber pada tayangan TV / siaran radio

C. Indikator

1. Menentukan tema dialog interaktif

2. Menyimpulkan isi dialog interaktif dengan alasan yang logis.

D. Tujuan Pembelajaran

1. Pertemuan 1

Siswa dapat menentukan tema dialog interaktif beberapa narasumber pada tayangan TV atau radio

2. Pertemuan 2

Siswa dapat menyimpulkan isi dialog interaktif beberapa narasumber pada tayangan TV atau radio

E. Materi Pokok

1. Pertemuan 1

Siswa dapat menentukan tema dialog interaktif beberapa narasumber pada tayangan TV atau radio

(Sumber : ………………………………………………………………………………. …)

2. Pertemuan 2

Siswa dapat menyimpulkan isi dialog interaktif beberapa narasumber pada tayangan TV atau radio

(Sumber : ………………………………………………………………………………. …)

F. Metode/Model Pembelajaran

1. Pendekatan Pembelajaran :

a. ….

b. ….

2. Model Pembelajaran :

a. ….

b. ….

3. Metode Pembelajaran :

a. ….

b. ….

G. Strategi / Skenario Pembelajaran

Pertemuan 1

No Kegiatan Waktu Metode Karakter
1 Pendahuluan
  1. Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali pengalaman dalam menyimak dialog interaktif beberapa narasumber baik secara langsung atau melalui tayangan TV / siaran Radio
  2. Guru mengajak siswa untuk menyiapkan perangkat yang dibutuhkan dalam kegiatan menyimak dialog
15’ Tanya jawab

Introspeksi diri

Tanggung

jawab

2 Kegiatan Inti

a. Eksplorasi

Siswa mencermati tayangan atau rekaman dialog interaktif dalam acara TV / siaran Radio

b. Elaborasi

1. Siswa mencatat hal-hal penting atau pokok-pokok dialog dari tayangan / sebuah rekaman dialog interaktif pada salah satu acara TV/ siaran radio

2. Siswa secara berkelompok mendiskusikan hal-hal penting yang dapat ditangkap dari tayangan atau rekaman dialog, interaktif untuk selanjutnya dijadikan pertimbangan dalam menentukan tema dan mengambil kesimpulan .

3. Siswa secara berkelompok menentukan tema dialog dan menyimpulkan isi dialog .

4. Siswa memaparkan tema dialog dan kesimpulannya dialog di depan kelas .

c. Konfirmasi

Masing-masing kelompok memberikan tanggapan terhadap tema dan simpulan kelompok lain

90’ Diskusi

Penugasan

Mandiri

Tanggung jawab

Kerjasama

Kerjasama

Kerjakeras/tanggung jawab

3 Penutup
  1. Guru bersama siswa menyimpulkan isi pembelajaran tentang dialog interaktif beberapa narasumber (.)
  2. Guru dan siswa merefleksikan pembelajaran mendengarkan dialog interaktif.(.)
15’ Refleksi

Penugasan

Kerjasama

Instrospeksi diri

Pertemuan 2


No Kegiatan Waktu Metode Karakter
1 Pendahuluan
  1. Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali pengalaman dalam menyimak dialog interaktif beberapa narasumber baik secara langsung atau melalui tayangan TV / siaran Radio
  2. Guru mengajak siswa untuk menyiapkan perangkat yang dibutuhkan dalam kegiatan menyimak dialog
15’ Tanya jawab

Introspeksi diri

Tanggung

jawab

2 Kegiatan Inti

a. Eksplorasi

Siswa mencermati tayangan atau rekaman dialog interaktif dalam acara TV / siaran Radio

b. Elaborasi

1. Siswa mencatat hal-hal penting atau pokok-pokok dialog dari tayangan / sebuah rekaman dialog interaktif pada salah satu acara TV/ siaran radio

2. Siswa secara berkelompok mendiskusikan hal-hal penting yang dapat ditangkap dari tayangan atau rekaman dialog, interaktif untuk selanjutnya dijadikan pertimbangan dalam menentukan tema dan mengambil kesimpulan .

3. Siswa secara berkelompok menentukan tema dialog dan menyimpulkan isi dialog .

4. Siswa memaparkan tema dialog dan kesimpulannya dialog di depan kelas .

c. Konfirmasi

Masing-masing kelompok memberikan tanggapan terhadap tema dan simpulan kelompok lain

90’ Diskusi

Penugasan

Mandiri

Tanggung jawab

Kerjasama

Kerjasama

Kerjakeras/tanggung jawab

3 Penutup
  1. Guru bersama siswa menyimpulkan isi pembelajaran tentang dialog interaktif beberapa narasumber (.)
  2. Guru dan siswa merefleksikan pembelajaran mendengarkan dialog interaktif.(.)
15’ Refleksi

Penugasan

Kerjasama

Instrospeksi diri

H. Media / Sumber Pembelajaran

1. Media Pembelajaran :

a. Tayangan atau Rekaman dialog interaktif pada acara TV / siaran Radio

b. Media elektronika yang lain

2. Sumber Pembelajaran :

a. ….

b. ….

I. Penilaian / Evaluasi

1. Instrumen / Soal :

Cermatilah dan simaklah dialog interaktif berikut !

1) Secara berkelompok tentukan tema dialog !

2) Buatlah simpulan isi dialog tsb !

3) Paparkan hasil diskusi kelompok Anda di depan kelas !

2. Rubrik Penilaian :

No Nama Siswa Aspek yang dinilai Keterangan










Skor untuk tiap aspek antara 1 s.d 3

Penilaian Karakter :

No Nama Siswa Aspek yang dinilai Jml skor Kriteria
Kepedulian Kerja sama Tanggung jawab Percaya Diri


5 4 3 2 1














Skor untuk tiap aspek antara 1 s.d 3
























N I L A I = jumlah skor yang diperoleh siswa X 100 Skor total

Mengetahui Batang, 2 September 2010

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar